• Privacy Policy
  • Tentang Asrinesia
  • Hubungi Kami
Wednesday, 21 January 2026
asrinesia
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Event
  • E-Magazine
asrinesia
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Event
  • E-Magazine
No Result
View All Result
asrinesia
No Result
View All Result
Home Berita
Bank DBS Indonesia Ajak Masyarakat Peduli Lingkungan

Bank DBS Indonesia Ajak Masyarakat Peduli Lingkungan

Didan Sardjono by Didan Sardjono
1 July 2019
in Berita
0
102
VIEWS
Share on Facebook

Asrinesia.com – Bank DBS Indonesia memprakarsai gerakan Recycle more, Waste less yang bertujuan untuk memberikan kesadaran peduli lingkungan khususnya kepada masyarakat Indonesia. Hal ini berkaitan dengan data dari Kementerian Lingkungan Hidup & Kehutanan (KLHK) bahwa pada tahun 2019, sampah di Indonesia diperkirakan akan mencapai 68 juta ton, dengan 9,52 ton diantaranya merupakan sampah plastik. KLHK menargetkan pengurangan sampah Indonesia sebesar 30 persen pada tahun 2025.

Gerakan yang merupakan perpanjangan dari misi perusahaan Live more, Bank less ini diharapkan dapat membawa perubahan pola hidup dimulai dari kebiasaan sehari-hari seperti mengurangi penggunaan plastik dan styrofoam hingga kebiasaan membuang makanan.

Bank DBS Indonesia bekerja sama dengan para mitra yang bergerak di bidang lingkungan, antara lain WWF-Indonesia, Waste4Change, Cleanomic, Zero Waste Indonesia, Evoware, dan Weekend Workshop untuk dapat menggaet masyarakat khususnya milenial turut berpartisipasi dalam gerakan ini.

“Melalui gerakan Recycle more, Waste less masyarakat dapat dengan mudah melaporkan penumpukan sampah di sekitar mereka dengan mengambil foto, unggah di media sosial mereka lalu tag lokasi dan akun kami serta Bank DBS Indonesia,” ujar Muhammad Bijaksana Junerasano, Founder Waste4Change.

Imam Musthofa, Direktur Kelautan dan Perikanan WWF-Indonesia mengatakan, “Sebagai organisasi konservasi yang mendukung kelestarian dan keberlanjutan, WWF-Indonesia terus berusaha untuk menjaga, mengelola dan merestorasi ekosistem berikut keanekaragaman hayati yang berada di bentang alam daratan dan lautan Indonesia, demi memajukan kesejahteraan generasi sekarang dan mendatang.”

Sementara itu, David Christian, Founder Evoware menambahkan, “Kami sangat mendukung gerakan Recycle more, Waste less sebagaimana tujuan kami hadir menjadi solusi ramah lingkungan untuk masalah limbah plastik dengan meningkatkan gaya hidup ramah lingkungan dan memberikan nilai inovatif bagi masyarakat perkotaan. Melalui produk-produk Evoware, manusia berevolusi menjadi lebih dekat dengan alam dan menjalani kehidupan yang lebih bertanggung jawab dan berkelanjutan.”

“Sebagai institusi perbankan kami ingin mendukung program pemerintah yaitu Indonesia Bersih Sampah 2025 dengan menginisiasi sebuah program peduli lingkungan yang berkelanjutan bernama Recycle more, Waste less untuk memberikan kesadaran peduli lingkungan kepada masyarakat Indonesia dan

bagaimana kita bisa mengambil langkah nyata dan membuat perubahan. Setelah berhasil mengumpulkan lebih dari 10.000 pledging pada fase pertama dengan kerja sama beberapa komunitas dan wirausaha sosial, kami juga akan bekerja sama dengan merchant partner pada fase kedua untuk dapat menyasar lebih banyak masyarakat dengan tujuan menyuarakan gaya hidup yang fokus kepada

pengurangan kontribusi sampah dalam kehidupan sehari-hari,” ujar Mona Monika, Executive Director, Head of Group Strategic and Marketing Communications PT Bank DBS Indonesia.

Fase kedua dari gerakan Recycle more, Waste less akan dimulai dari 5 Juli 2019 hingga 30 September 2019. Pada fase kedua ini, Bank DBS Indonesia bekerja sama dengan beberapa retail chain seperti Mall Kota Kasablanka, Krispy Kreme, Cinema XXI & Premiere XXI dan All Fresh.

Share41Tweet26Share7Pin9SendShareShareShare1ShareShare
Didan Sardjono

Didan Sardjono

Tulisan Lainnya

Amara Group dan Koelnmesse GmbH Umumkan Pameran
Berita

Amara Group dan Koelnmesse GmbH Umumkan Pameran

21 January 2026
Pertamina Ajak Publik Bergerak Bersama dalam Transisi Energi
Berita

Pertamina Ajak Publik Bergerak Bersama dalam Transisi Energi

20 January 2026
NEXTHOME by MODENA
Berita

NEXTHOME by MODENA

20 January 2026
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Hunian Modern Masa Kini

8 March 2022
Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

2 February 2018

Nuansa Lokal Dalam Desain Hunian

16 February 2022

Harmoni Antar Ruang

13 February 2022
Inovasi Terbaru dari King Koil

King Koil Luncurkan Matras Berteknologi Tinggi

5
Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

4
PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

4
ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

4
Amara Group dan Koelnmesse GmbH Umumkan Pameran

Amara Group dan Koelnmesse GmbH Umumkan Pameran

21 January 2026
Pertamina Ajak Publik Bergerak Bersama dalam Transisi Energi

Pertamina Ajak Publik Bergerak Bersama dalam Transisi Energi

20 January 2026
NEXTHOME by MODENA

NEXTHOME by MODENA

20 January 2026
Refleksi Arsitek Peraih Nobel tentang Masa Depan ASEAN

Refleksi Arsitek Peraih Nobel tentang Masa Depan ASEAN

19 January 2026

Berita Terbaru

ICAD, “EARTH SOCIETY”

ICAD, “EARTH SOCIETY”

29 December 2025
Zen Austerity: Ketenangan dalam Kompleksitas Rumah & Manusia Modern

Zen Austerity: Ketenangan dalam Kompleksitas Rumah & Manusia Modern

12 December 2025
Taman Tropis Bernuansa Alam Khas Ubud

Taman Tropis Bernuansa Alam Khas Ubud

19 November 2025
Merayakan Alam Lewat Arsitektur Modern Natural

Merayakan Alam Lewat Arsitektur Modern Natural

17 November 2025
Jawaban dari Sebuah Dilema: Flow House, Clean and Elegant Modern House

Jawaban dari Sebuah Dilema: Flow House, Clean and Elegant Modern House

6 November 2025
Banggai dan Harapan Baru Pariwisata Timur Indonesia

Banggai dan Harapan Baru Pariwisata Timur Indonesia

3 November 2025

Stay Connected

  • 56.2k Followers
Facebook Twitter Instagram Youtube LinkedIn Pinterest
asrinesia

ISSN : 9772599245001

Majalah Asrinesia adalah majalah inspiratif, inovatif dan kreatif yang membahas arsitektur, interior, taman, seni, budaya, lingkungan, dan pariwisata

Kategori

  • Advertorial
  • Arsitektur
  • Berita
  • Interior
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Seni & Budaya
  • Sketsa
  • Taman
  • Umum

Beli Majalah Asrinesia

  • Beli di Tokopedia
ARCH:ID 2026

©2025 Asrinesia

No Result
View All Result
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Event
  • E-Magazine

©2025 Asrinesia