• Privacy Policy
  • Tentang Asrinesia
  • Hubungi Kami
Thursday, 29 May 2025
  • Login
Asrinesia
Inacraft 2025
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni
  • Lingkungan
  • Budaya
  • Pariwisata
  • Portfolio
  • Tokoh
  • Event
No Result
View All Result
Asrinesia
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni
  • Lingkungan
  • Budaya
  • Pariwisata
  • Portfolio
  • Tokoh
  • Event
No Result
View All Result
Asrinesia
No Result
View All Result
Home Berita
Niro Granite Peduli Terhadap Lingkungan dan Sosial

Niro Granite Peduli Terhadap Lingkungan dan Sosial

Didan Sardjono by Didan Sardjono
9 May 2025
in Berita
0
124
VIEWS
Share on Facebook

Asrinesia.com – Pemimpin di industri granite tiles, Niro Granite, menegaskan posisinya sebagai perusahaan yang berkomitmen terhadap keberlanjutan. Untuk memperkuat  komitmen keberlanjutan tersebut Niro Granite, berpartisipasi dalam ajang arsitektur dan desain bergengsi  ARCH:ID 2025, yang digelar di ICE BSD City dari 8 sampai 11 Mei 2025.

Komitmen ini semakin diperkuat melalui berbagai inisiatif dan pencapaian yang menunjukkan integrasi prinsip keberlanjutan dalam seluruh aspek bisnis, dari proses produksi hingga kontribusi sosial.

Sebagai bentuk nyata dari upaya menjaga keberlanjutan, Niro Granite telah berhasil meraih berbagai pencapaian bergengsi yang menegaskan kepatuhan terhadap standar global.

Di antaranya adalah ISO 50001 (Manajemen Energi), Environmental Product Declaration (EPD) yang merupakan bentuk transparansi perusahaan terhadap komponen produk serta dampaknya terhadap lingkungan sepanjang siklus hidup produk dan juga Green Label Certificate.

Baca juga :  Niro Granite Raih Sertifikasi ISO 50001

Pencapaian ini mencerminkan dedikasi perusahaan dalam menjalankan operasional yang ramah lingkungan, efisien energi, dan bertanggung jawab secara sosial.

Dalam pameran ini, Niro Granite menghadirkan booth eksklusif hasil rancangan Ary Indra, arsitek ternama Indonesia yang dikenal akan pendekatan desain kontekstual dan berkelanjutan. Kolaborasi ini merepresentasikan sinergi antara arsitektur, estetika, dan tanggung jawab lingkungan.

Sebagai bagian dari strategi berkelanjutan, Niro Granite juga meluncurkan tiga lini produk terbaru di tahun 2025 berupa Troy, Serena, dan Suave.

Ketiganya dirancang tidak hanya dengan mengedepankan kualitas dan estetika, tetapi juga mempertimbangkan aspek lingkungan secara menyeluruh, mulai dari proses produksi yang efisien hingga bahan baku yang berkelanjutan.

Kegiatan CSR Niro Granite

Di samping fokus pada aspek lingkungan, Niro Granite turut menjalankan tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) melalui berbagai inisiatif.

Salah satu langkah terbarunya adalah kolaborasi dengan Yayasan Sayap Ibu Cabang Banten untuk mendukung penyediaan fasilitas bagi anak-anak berkebutuhan khusus. Program ini menjadi perwujudan semangat “giving back to the community”  yang terus dipegang teguh oleh perusahaan.

“Keberlanjutan bukan lagi sekadar tren, melainkan landasan strategis bagi pertumbuhan Niro Granite. Kami percaya bahwa inovasi yang memperhatikan lingkungan dan masyarakat adalah investasi jangka  panjang yang berdampak positif bagi semua pemangku kepentingan,” ujar Choong Ee Ren, CEO Niro Granite Indonesia.

“Dengan integrasi menyeluruh antara produksi hijau, produk berkelanjutan, partisipasi aktif dalam pameran industri, hingga komitmen sosial, Niro Granite terus menunjukkan diri sebagai perusahaan yang visioner dan bertanggung jawab, baik di pasar nasional maupun internasional,” tutup Choong Ee Ren.

 

 

 

 

Tags: ARCH:ID 2025Bahan BangunanBantengiving back to the communitygranite tilesICE BSD CityNiro GraniteSerenaSuaveTroyYayasan Sayap Ibu
Share50Tweet31Share9Pin11SendShareShareShare1ShareShare
Inacraft 2025
Didan Sardjono

Didan Sardjono

Tulisan Lainnya

Metland Selenggarakan RUPST 2025
Berita

Metland Selenggarakan RUPST 2025

29 May 2025
50 Tahun Tokio Marine Indonesia
Berita

50 Tahun Tokio Marine Indonesia

28 May 2025
Intiland Gelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahun 2025
Berita

Intiland Gelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahun 2025

28 May 2025
Please login to join discussion
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Hunian Modern Masa Kini

8 March 2022
Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

2 February 2018

Nuansa Lokal Dalam Desain Hunian

16 February 2022

Sensasi Keterbukaan

2 February 2018
Inovasi Terbaru dari King Koil

King Koil Luncurkan Matras Berteknologi Tinggi

5
Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

4
PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

4
ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

4
Metland Selenggarakan RUPST 2025

Metland Selenggarakan RUPST 2025

29 May 2025
50 Tahun Tokio Marine Indonesia

50 Tahun Tokio Marine Indonesia

28 May 2025
Intiland Gelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahun 2025

Intiland Gelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahun 2025

28 May 2025
Astra Property Dukung Acara TOD Symposium 2025

Astra Property Dukung Acara TOD Symposium 2025

28 May 2025

Berita Terbaru

“Studio Nodes”, Rumah Contoh Inovatif Berkonsep Modern Kontemporer

“Studio Nodes”, Rumah Contoh Inovatif Berkonsep Modern Kontemporer

25 May 2025
Desain Rumah Pintar Merupakan Masa Depan Industri Properti

Desain Rumah Pintar Merupakan Masa Depan Industri Properti

4 March 2025
ThinQ

LG Buka Akses API ThinQ untuk Mendorong Inovasi Rumah Pintar

18 December 2024
Homelogy Perkenalkan Koleksi SLO Recliner

Homelogy Perkenalkan Koleksi SLO Recliner

30 November 2024
ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

1 November 2024
JIDF 3rd 2024 Bertemakan TRANSMOGRIFY

JIDF 3rd 2024 Bertemakan TRANSMOGRIFY

1 November 2024

Stay Connected

  • 56.2k Followers
Facebook Twitter Instagram Youtube LinkedIn Pinterest
Asrinesia

ISSN : 9772599245001

Majalah Asrinesia adalah majalah inspiratif, inovatif dan kreatif yang membahas arsitektur, interior, taman, seni, budaya, lingkungan, dan pariwisata

Kategori

  • Advertorial
  • Arsitektur
  • Berita
  • Budaya
  • Interior
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Portfolio
  • Seni
  • Sketsa
  • Taman
  • Tokoh
  • Umum

Beli Majalah Asrinesia

  • Beli di Tokopedia

© 2021 Asrinesia

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Budaya
  • Seni
  • Sketsa
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Berita
  • Hubungi Kami

© 2021 Asrinesia