• Privacy Policy
  • Tentang Asrinesia
  • Hubungi Kami
Friday, 16 January 2026
asrinesia
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Event
  • E-Magazine
asrinesia
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Event
  • E-Magazine
No Result
View All Result
asrinesia
No Result
View All Result
Home Berita
Sinar Mas Land Hadirkan Amadeus Signature

Sinar Mas Land Hadirkan Amadeus Signature

Didan Sardjono by Didan Sardjono
25 September 2025
in Berita
3
117
VIEWS
Share on Facebook

Hunian dengan panorama pegunungan di Rancamaya

Arinesia.com – Melanjutkan kesuksesan klaster Amadeus, Sinar Mas Land  menghadirkan klaster Amadeus Signature di Rancamaya yang menggabungkan desain modern, tata ruang fungsional, serta  dilengkapi beragam fasilitas di ketinggian 430 mdpl dengan pemandangan Gunung Salak dan Gunung Gede Pangrango.

Sejak diluncurkan di bulan Oktober 2024, Amadeus Signature mendapatkan respon yang positif dari konsumen. Kawasan hunian ini menawarkan  udara yang lebih berkualitas dan lingkungan yang lebih sehat. Selain itu, kawasan ini juga dikelilingi green belt sepanjang 1,2 km yang dapat dimanfaatkan penghuni untuk berolahraga dan menikmati suasana asri kawasan.

Deputy Group CEO of Strategic Development and Assets, Sinar Mas Land – Herry Hendarta menyatakan, Amadeus Signature merupakan bagian dari Rancamaya, sebuah kawasan mixed-use untuk residensial, komersial dan beragam fasilitas penunjang di atas lahan seluas 480 Hektare, yang dirancang untuk memberikan pengalaman hidup yang sejuk dan asri di setiap sudutnya.

Baca juga : Tips Memilih Rak Piring yang Fungsional dan Hemat Tempat

“Melalui kehadiran Amadeus Signature, kami ingin menghadirkan hunian modern yang mendukung gaya hidup sehat dengan panorama pegunungan dan kualitas udara yang bersih,” tutur Herry Hendarta.

Lebih lanjut, “Dengan beragam fasilitas Rancamaya serta lokasi yang strategis, kami optimis Amadeus Signature akan menjadi pilihan ideal bagi masyarakat yang mencari suasana tenang namun tetap terhubung dengan pusat kota, serta menjadi pilihan investasi yang menjanjikan dengan rencana pengembangan jangka panjang yang akan terus berjalan untuk klaster hunian premium, area komersial, fasilitas penunjang gaya hidup, serta optimalisasi ruang hijau.”

Amadeus Signature menghadirkan 79 unit rumah dengan luas tanah 84 m² hingga 120 m², serta harga yang ditawarkan mulai dari Rp1,4 miliar hingga Rp2,6 miliar. Klaster ini juga terdiri atas  6 tipe rumah modern dengan desain smart layout yang dibangun di atas kontur tanah flat, downslope, maupun upslope.

Baca juga : in-Lite Usung Konsep ‘Beyond Illumination’ di IndoBuildTech Surabaya 2025

Keunikan ini memberikan fleksibilitas sekaligus estetika arsitektur yang berbeda dari hunian konvensional. Ke 6 tipe tersebut adalah Arpeggio, Cadenza, Harmonia, Rhapsody, Serenata dan Vivace.

Amadeus Signature juga mengusung konsep one gate system, keamanan penghuni terjamin melalui CCTV 24 jam. Setiap unit rumah juga dilengkapi dengan free smarthome system yang semakin memudahkan penghuni dalam mengatur kenyamanan tempat tinggalnya.

Untuk memberikan nilai tambah bagi konsumen, Amadeus Signature menawarkan kemudahan pembayaran dengan beragam keuntungan, antara lain Diskon BPHTB, AJB, dan SHM, serta  subsidi PPN 100%.

Terdapat pula bonus AC hingga 4 unit, bonus kanopi carport dengan tiang beton dan atap solar tuff. Selain itu, tersedia  promo spesial hemat hingga Rp500 juta untuk periode terbatas, sebuah  kesempatan emas bagi masyarakat yang ingin memiliki hunian modern dengan investasi bernilai tinggi di kawasan Rancamaya.

Baca juga : Sinar Mas Land Hadirkan Dovia

Amadeus Signature juga terhubung dengan fasilitas unggulan di kawasan Rancamaya seperti Rancamaya Golf & Country Club yang menjadi ikon kawasan, sport club modern, sekolah bertaraf internasional seperti HighScope Indonesia, R Hotel Rancamaya, serta area komersial yang terus dikembangkan.

Dari sisi akses, Amadeus Signature berlokasi strategis dengan memiliki keunggulan konektivitas. Kawasan terpadu ini dapat ditempuh dalam waktu satu jam dari Jakarta melalui Exit Tol Ciawi. Lokasinya juga sangat dekat ke Tol Bogor-Ciawi-Sukabumi (Bocimi), hanya 200 meter dari gerbang utama Rancamaya.

Aksesibilitasnya  semakin lengkap dengan hadirnya North Gate, yang dapat mempercepat jalur ke pusat Kota Bogor melalui Jalan Batu Tulis, dan  Jalan Raya Tajur  menghubungkan Rancamaya ke berbagai area bisnis dan komersial lainnya.

 

 

 

Tags: BogorHighScope Indonesiaklaster Amadeusklaster Amadeus SignaturePropertiR Hotel RancamayaRancamayaRancamaya Golf & Country ClubSinar Mas Land
Share47Tweet29Share8Pin11SendShareShareShare1ShareShare
Didan Sardjono

Didan Sardjono

Tulisan Lainnya

Depo Bangunan Gelar Penarikan Undian Berhadiah 16 Miliar
Berita

Depo Bangunan Gelar Penarikan Undian Berhadiah 16 Miliar

10 January 2026
DADA Tbk Ekspansi Landed Housing
Berita

DADA Tbk Ekspansi Landed Housing

10 January 2026
Awal 2026, Saham DADA Melonjak 35%
Berita

Awal 2026, Saham DADA Melonjak 35%

8 January 2026
Please login to join discussion
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Hunian Modern Masa Kini

8 March 2022
Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

2 February 2018

Nuansa Lokal Dalam Desain Hunian

16 February 2022

Harmoni Antar Ruang

13 February 2022
Inovasi Terbaru dari King Koil

King Koil Luncurkan Matras Berteknologi Tinggi

5
Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

4
PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

4
ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

4
Depo Bangunan Gelar Penarikan Undian Berhadiah 16 Miliar

Depo Bangunan Gelar Penarikan Undian Berhadiah 16 Miliar

10 January 2026
DADA Tbk Ekspansi Landed Housing

DADA Tbk Ekspansi Landed Housing

10 January 2026
Awal 2026, Saham DADA Melonjak 35%

Awal 2026, Saham DADA Melonjak 35%

8 January 2026
LG Paparkan Pendekatan “AI In Action” dalam Pra CES 2026.

LG Paparkan Pendekatan “AI In Action” dalam Pra CES 2026.

7 January 2026

Berita Terbaru

ICAD, “EARTH SOCIETY”

ICAD, “EARTH SOCIETY”

29 December 2025
Zen Austerity: Ketenangan dalam Kompleksitas Rumah & Manusia Modern

Zen Austerity: Ketenangan dalam Kompleksitas Rumah & Manusia Modern

12 December 2025
Taman Tropis Bernuansa Alam Khas Ubud

Taman Tropis Bernuansa Alam Khas Ubud

19 November 2025
Merayakan Alam Lewat Arsitektur Modern Natural

Merayakan Alam Lewat Arsitektur Modern Natural

17 November 2025
Jawaban dari Sebuah Dilema: Flow House, Clean and Elegant Modern House

Jawaban dari Sebuah Dilema: Flow House, Clean and Elegant Modern House

6 November 2025
Banggai dan Harapan Baru Pariwisata Timur Indonesia

Banggai dan Harapan Baru Pariwisata Timur Indonesia

3 November 2025

Stay Connected

  • 56.2k Followers
Facebook Twitter Instagram Youtube LinkedIn Pinterest
asrinesia

ISSN : 9772599245001

Majalah Asrinesia adalah majalah inspiratif, inovatif dan kreatif yang membahas arsitektur, interior, taman, seni, budaya, lingkungan, dan pariwisata

Kategori

  • Advertorial
  • Arsitektur
  • Berita
  • Interior
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Seni & Budaya
  • Sketsa
  • Taman
  • Umum

Beli Majalah Asrinesia

  • Beli di Tokopedia
ARCH:ID 2026

©2025 Asrinesia

No Result
View All Result
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Profil
  • Event
  • E-Magazine

©2025 Asrinesia