• Privacy Policy
  • Tentang Asrinesia
  • Hubungi Kami
Saturday, 12 July 2025
  • Login
Asrinesia
40 Tahun Asrinesia
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni
  • Lingkungan
  • Budaya
  • Pariwisata
  • Portfolio
  • Tokoh
  • Event
No Result
View All Result
Asrinesia
  • Home
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Seni
  • Lingkungan
  • Budaya
  • Pariwisata
  • Portfolio
  • Tokoh
  • Event
No Result
View All Result
Asrinesia
No Result
View All Result
Home Tokoh

Vidor Saputro

Denyza Sukma by Denyza Sukma
15 July 2020
in Tokoh
0
881
VIEWS
Share on Facebook

Usia boleh muda, dan kalau dilihat dari penampilannya sih, seperti anak kuliahan. Itulah sosok Vidor Saputro, arsitek lulusan Universitas Katolik Parahyangan, Bandung angkatan 1997 tersebut, sudah menghasilkan banyak karya dalam bidang yang ditekuninya. Sejak kuliah di jurusan arsitektur semester akhir, Vidor sudah bekerja di biro konsultan arsitektur di Bandung dan sudah menghasilkan beberapa karya desain.

 

Tahun 2002 akhirnya Vidor bersama beberapa temannya mendirikan biro konsultan arsitektur, Rakta Studio. Namun beberapa tahun kemudian akhirnya Rakta Studio dikelolanya sendiri. Karya pertama dari Rakta Studio adalah Jump & Gym, interior tempat bermain anak di mall Bandung. Debut karya Vidor semakin banyak khususnya desain rumah tinggal, dan menurut Vidor desain2nya selalu mengikuti perkembangan trend yang ada namun bila diambil garis merahnya, bahwa ada kecenderungan gaya desainnya yang diterapkan pada setiap karyanya adalah desain yang ramah lingkungan, langgam tropikal dan pemikiran yang simpel dan modern merupakan “warna” dominan pada setiap karya desainnya.

 

Dalam berkarya, Vidor selalu memegang prinsip bahwa ia bekerja dengan hati, oleh sebab itu tak heran hasilnya tampil memukau dan “perfect”. Menurutnya, menjadi arsitek harus bisa memandang satu proyek secara holistik, artinya dilihat secara keseluruhan, dan masing2 akan ada prosesnya. Baginya yang terpenting bahwa semua karyanya dapat membuat klient nya senang dan dapat diapresiasi masyarakat luas.

 

Penulis : @denyzasukma
Photo Koleksi : @vidorsaputro

Tags: arsitekturAsrinesiaAsrinesia Magazineberita arsitekturberita interiorBudayaDesain InteriorinteriorLingkunganMajalah ArsitekturMajalah Arsitektur dan InteriorMajalah AsriMajalah AsrinesiaMajalah Griya AsriSeniSketsatamanTokoh ArsitekturVidor Saputro
Share352Tweet220Share62Pin79SendShareShareShare9ShareShare
40 Tahun Asrinesia
Denyza Sukma

Denyza Sukma

Tulisan Lainnya

Paramount Menggelar ‘Paramount Enterprise Awards 2025’
Berita

Paramount Menggelar ‘Paramount Enterprise Awards 2025’

11 February 2025
IKEA Salurkan Donasi Perlengkapan Tidur
Berita

IKEA Salurkan Donasi Perlengkapan Tidur

11 February 2025
Sentuhan Warna Kuning di Dinding Bawa Kebahagiaan dalam Hunian
Berita

Sentuhan Warna Kuning di Dinding Bawa Kebahagiaan dalam Hunian

11 February 2025
[adrotate group="8"]
  • Trending
  • Comments
  • Latest

Hunian Modern Masa Kini

8 March 2022
Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

Tirta Empul, Tempat Mensucikan Diri

2 February 2018

Nuansa Lokal Dalam Desain Hunian

16 February 2022

Sensasi Keterbukaan

2 February 2018
Inovasi Terbaru dari King Koil

King Koil Luncurkan Matras Berteknologi Tinggi

5
Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

Fortress Inovasi Pintu Baja Berdurabilitas Tinggi

4
PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

PT Summarecon Agung Tbk Kenalkan Kawasan Summarecon Tangerang

4
ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

4
Signify Foundation hadirkan cahaya dan harapan bagi 10 juta jiwa

Signify Foundation hadirkan cahaya dan harapan bagi 10 juta jiwa

11 July 2025
Sharp Jalin Kemitraan dengan Spurs FC

Sharp Jalin Kemitraan dengan Spurs FC

11 July 2025
Tren Warna Global

Tren Warna Global

11 July 2025
Granito Satukan Langkah Berinovasi Bersama Mitra Setia

Granito Satukan Langkah Berinovasi Bersama Mitra Setia

9 July 2025

Berita Terbaru

Hidden Rooftop Garden: Oase Tersembunyi dalam Rumah Mewah Tropis Kontemporer

Hidden Rooftop Garden: Oase Tersembunyi dalam Rumah Mewah Tropis Kontemporer

12 June 2025
“Studio Nodes”, Rumah Contoh Inovatif Berkonsep Modern Kontemporer

“Studio Nodes”, Rumah Contoh Inovatif Berkonsep Modern Kontemporer

25 May 2025
Desain Rumah Pintar Merupakan Masa Depan Industri Properti

Desain Rumah Pintar Merupakan Masa Depan Industri Properti

4 March 2025
ThinQ

LG Buka Akses API ThinQ untuk Mendorong Inovasi Rumah Pintar

18 December 2024
Homelogy Perkenalkan Koleksi SLO Recliner

Homelogy Perkenalkan Koleksi SLO Recliner

30 November 2024
ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

ICAD by the Bay 2024, Pamerkan karya Seni yang Terkurasi

1 November 2024
[adrotate group="8"]

Stay Connected

  • 56.2k Followers
Facebook Twitter Instagram Youtube LinkedIn Pinterest
Asrinesia

ISSN : 9772599245001

Majalah Asrinesia adalah majalah inspiratif, inovatif dan kreatif yang membahas arsitektur, interior, taman, seni, budaya, lingkungan, dan pariwisata

Kategori

  • Advertorial
  • Arsitektur
  • Berita
  • Budaya
  • Interior
  • Lingkungan
  • Pariwisata
  • Portfolio
  • Seni
  • Sketsa
  • Taman
  • Tokoh
  • Umum

Beli Majalah Asrinesia

  • Beli di Tokopedia
Floor Tech

© 2021 Asrinesia

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Arsitektur
  • Interior
  • Taman
  • Budaya
  • Seni
  • Sketsa
  • Pariwisata
  • Lingkungan
  • Berita
  • Hubungi Kami

© 2021 Asrinesia